Si Gila Belanja Merambah Manhattan [Shopaholic Abroad] copertina

Si Gila Belanja Merambah Manhattan [Shopaholic Abroad]

Si Gila Belanja #2 [Shopaholic, Book 2]

Anteprima

Ascolta ora gratuitamente con il tuo abbonamento Audible

Iscriviti ora
Dopo 30 giorni (60 per i membri Prime), 9,99 €/mese. Puoi cancellare ogni mese
Ascolta senza limiti migliaia di audiolibri, podcast e serie originali
Disponibile su ogni dispositivo, anche senza connessione
9,99 € al mese. Puoi cancellare ogni mese.

Si Gila Belanja Merambah Manhattan [Shopaholic Abroad]

Di: Sophie Kinsella, Ade Dina Sigarlaki - translator
Letto da: Lis Kurniasih
Iscriviti ora

Dopo 30 giorni (60 per i membri Prime), 9,99 €/mese. Cancella quando vuoi.

Acquista ora a 4,95 €

Acquista ora a 4,95 €

A proposito di questo titolo

Bagi Rebecca Bloomwood, hidup ini sungguh mudah. Ia muncul setiap pagi di TV, manajer banknya sangat baik hati, dan soal belanja, motonya adalah Hanya Beli Apa Yang Kau Perlu—dan ia sungguh-sungguh mematuhinya! (Yah, kira-kira begitulah). Hidupnya lebih sempurna ketika kekasihnya, Luke Brandon yang terkenal, menawarinya kesempatan untuk bekerja di New York.

Astaga, New York! Di sana kan ada banyak tempat belanja hebat seperti Saks atau Bloomingdale's. Atau Barney's. Dan obral-obral sampel misterius tempat kita bisa mendapatkan gaun Prada seharga seratus dolar! Apalagi dolar seperti bukan uang sungguhan, rasanya seperti main monopoli saja...

Please note: This audiobook is in Indonesian

©2022 Storyside (P)2022 Storyside
Letteratura e fiction Narrativa femminile
Ancora nessuna recensione