Inilah Kelas Paling Ajaib copertina

Inilah Kelas Paling Ajaib

Anteprima
Iscriviti ora Iscriviti ora
Offerta valida fino alle 23.59 del 29 gennaio 2026.
Dopo 30 giorni (60 per i membri Prime), 9,99 €/mese. Puoi cancellare ogni mese
Risparmio di più del 90% nei primi 3 mesi.
Ascolto illimitato della nostra selezione in continua crescita di migliaia di audiolibri, podcast e Audible Original.
Nessun impegno. Puoi cancellare ogni mese.
Disponibile su ogni dispositivo, anche senza connessione.
Ascolta senza limiti migliaia di audiolibri, podcast e serie originali
Disponibile su ogni dispositivo, anche senza connessione
9,99 € al mese. Puoi cancellare ogni mese.

Inilah Kelas Paling Ajaib

Di: Benny Rhamdani
Letto da: Jane Leisilla Zahara
Iscriviti ora Iscriviti ora

3 mesi a soli 0,99 €/mese, dopodiché 9,99 €/mese. Possibilità di disdire ogni mese. L'offerta termina il 29 gennaio 2026 alle 23:59.

Dopo 30 giorni (60 per i membri Prime), 9,99 €/mese. Cancella quando vuoi.

Acquista ora a 3,95 €

Acquista ora a 3,95 €

3 mesi a soli 0,99 €/mese

Dopo 3 mesi, 9,99 €/mese. Si applicano termini e condizioni.

A proposito di questo titolo

Hah?!

Ayra yang anak kota, terkaget-kaget ketika pertama kali pindah ke SD Teladan Hati di pinggir kota. Dari sekolah mentereng, Ayra harus beradaptasi dengan sekolah yang bangunannya hampir roboh.

Apalagi saat masuk ke kelas barunya, Kelas Ajaib, yang berisi murid-murid ajaib dan masing-masing memiliki keunikan tersendiri. Ada Fika, yang bersuara cempreng tapi jago nyanyi seriosa. Ada Ridwan, yang jago menggambar tapi jeblok Matematika. Ada Jabrik alias Joko, yang hobi kentut. Ada Samson alias Samsul, yang ceking tapi tenaganya luar biasa. Ada Lita, yang gila dongeng. Ada Fahmi, yang nggak bosan-bosanya jadi ketua kelas. Ada Tanto, yang merasa bahwa dirinya adalah seperti motor, dan lain-lain.

Bersama teman-teman barunya yang ajaib itu, Ayra melewati berbagai kisah seru, yang membuatnya semakin mencintai sekolah barunya dan juga teman-temannya. Nah, seajaib apa, sih, kisahnya? Yuk, dengar bukunya!

Please note: This audiobook is in Indonesian.

©2022 Storyside (P)2022 Storyside
Fantascienza e fantasy Fantasy e magia
Ancora nessuna recensione